Makanan Khas Aceh Lengkap Gambar dan Penjelasannya
Makanan khas Aceh memang beragam. Aceh merupakan salah satu
wilayah yang berad di ujung barat Indonesia dan beberapa tahun silam terkena
bencana Tsunami yang menghabiskan seluruh wilayahnya. Akan tetapi bencana yang
melanda tidak membuat penduduk menjadi putus asa, sehingga mereka tetap bangkit
lagi dan memulai hidup baru.
Aceh terkenal dengan sebutan serambi Mekah, selain itu Aceh
juga menyimpan beragam pesona alam yang siap memanjakan mata para pengunjung.
Keberadaan pantai serta gugusan Pulau Weh memang membuat wilayah ini semakin
menarik untuk dikunjungi. Bukan hanya menghadirkan keindahan alam yang indah
melainkan aceh juga menyimpan beragam makanan khas Aceh yang terkenal
kelezatannya. 1. Mie Aceh
Dari namanya sudah bisa diketahui
jika makanan ini berasal dari Aceh. Memang benar, mie Aceh ini merupakan jenis
makanan yang berasal dari Aceh dan terkenal hampir diseluruh kota-kota yang ada
di Indonesia.
Satu jenis makanan khas aceh yang
terkenal tidak hanya di tempat asalnya, namun …
About the author
Pengalaman adalah Guru Terbaik.
Oleh sebab itu, kita pasti bisa kalau kita terbiasa.
Bukan karena kita luar biasa.
Setinggi apa belajar kita, tidahlah menjadi jaminan kepuasan jiwa, yang paling utama seberapa besar kita memberi manfaat kepada sesam…