Tarian Adat Jambi Lengkap Gambar dan Penjelasannya
Tarian Adat Jambi Lengkap Gambar dan Penjelasannya
Jambi adalah provinsi yang ada di Pulau Sumatera dimana
mayoritas masyarakatnya adalah Suku Melayu.
Dengan ini, maka kebudayaan Melayu juga sangat lekat dengan
kehidupan masyarakat. Salah satu kebudayaan Jambi yang masih bisa kita nikmati
hingga sekarang adalah tarian tradisional khas yang beragam sekaligus memiliki
kostum unik dan memiliki nilai filosofi yang berbeda beda.
Untuk mengenal lebih dekat tentang tarian Jambi
selengkapnya, anda bisa melihat informasinya dalam artikel berikut ini. Daftar Nama Tarian Jambi 1. Tari Inai
Tari inai adalah tarian Jambi lebih tepatnya berasal dari
daerah Kuala Jambi Desa Teluk Majelis. Kesenian tari ini sebenarnya merupakan
seni pertunjukan antara seni tari dan seni musik. Tarian biasanya memang hanya
dilakukan di rumah oleh para mempelai wanita. Sedangkan untuk mempelai pria
tidak diberlakukan upacara malam berinai.
Kegunaan paling utama dari tari ini adalah untuk ekspertesi
ritual demi menjaga calon mempelai wanita dari gangguan supernatural dar…
About the author
Pengalaman adalah Guru Terbaik.
Oleh sebab itu, kita pasti bisa kalau kita terbiasa.
Bukan karena kita luar biasa.
Setinggi apa belajar kita, tidahlah menjadi jaminan kepuasan jiwa, yang paling utama seberapa besar kita memberi manfaat kepada sesam…